www.domainesia.com

17 Desember 2014

DI BAWAH PAYUNG KEMAKMURAN(puisi/sajak ke 348)



Segalanya memang telah tersedia.... 
dan kami memintanya 
menjalani proses demi proses 
lalu menerima dengan suka cita
 kemudian mensyukuri bagian dengan bagiannya 

 Kemakmuran adalah takdir bagi setiap insan
 kesuksesan adalah kenyataan yang lahir 
bagi jiwa-jiwa yang percaya 
bagi mereka yang berani 
bagi diri sendiri yang melangkah dengan jelas
 ...dan pasti 

 Semua urusanpun menjadi begitu mudah
 segala hajat terselesaikan secara memuaskan 
begitu kami menginginkan dan mendambakannya
 ....disaat itu pula..... 
perwujudan-perwujudannya timbul menyambangi rasa kami 

 CREATE BY:WISNU MURTI 
BATURRADEN,6 JUNI 2013,14.40 WIB

 QUOTES 
-Life is really simple, but we insist on making it complicated.-Confucius. 
-Do not dwell in the past, do not dream of the future, concentrate the mind on the present moment.-Buddha.
 -Life is a series of natural and spontaneous changes. Don't resist them - that only creates sorrow. Let reality be reality. Let things flow naturally forward in whatever way they like.-Lao Tzu.(TAKEN FROM HERE) 

 PUISI/SAJAK YANG KE 22 ADA DI SINI 

 CARA MENGHASILKAN UANG LEWAT INTERNET SECARA MURAH,MUDAH,DAN MENYENANGKAN HANYA ADA DI SINI

Tidak ada komentar: